1. Jurnal [Kembali]
3. Video Praktikum [Kembali]
4. Analisa [Kembali]
1. Apa pengaruh clock pada rangkaian percobaan?
Pengaruh clock pada
rangkaian adalah untuk membedakan jumlah power/bit yang memasuki rangkaian,
karena clock itu sendiri merupakan suatu pulsa-pulsa periodik yang
berbentuk bujur sangkar, clock digunakan pada flip flop untuk mengubah keadaan
pada salah satu sisi naik atau turun dari pulsa clock. Pada Asynchronous
Counter fungsi clock adalah untuk mentrigger SR Flip-flop 1, apabila mendapati
sinyal sebelumnya adalah 1 dan setelahnya 0 maka clock akan masuk
ke flip-flop selanjutnya begitu seterusnya sehingga membentuk pola
menyerupai urutan secara biner.
Pada percobaan yang telah dilakukan dapat diketahui bahwa
pada saat clock aktif maka setiap 1 bit nilai dari logikanya juga akan berubah,
pada H0 nilai dari logika akan berubah setiap 2 bit dan pada H1 nilai dari
logika nya akan berubah setiap 4 bit, pada H2 nilaid dari logika akan berubah
setiap 8 bit dan pada H3 nilai dari logikanya akan berubah setiap 16 bit.
2. Analisa output yang dihasilkan melalui prinsip rangkaian percobaan!
Berdasarkan bentuk
timing yang terdapat pada jurnal, untuk output Q yang pertama di pacu oleh
nilai pulsa pada clock. setelah itu untuk output Q
berikutnya dari flip flop 1 menjadi clock untuk flip-flop 2, sedangkan
output Q dari flip-flop 2 menjadi clock untuk flip-flop 3 dan
seterusnya. Perubahan pada negatif edge di masing-masing clock flip-flop
sebelumnya menyebabkan flip-flop sesudahnya berganti kondisi (toggle),
sehingga
input-input J dan K di masing-masing flip-flop diberi nilai "1"
(sifat toggle dari JK flip-flop). setelah selesai 1
periode sampai pada led terakhir, maka akan di reset kembali dan di
mulai dari
awal.
Output pada rangkaian berupa urutan biner, dikarenakan
pada clock yang merupakan suatu deretan pulsa yang naik atau turun secara
periodik, maka ketika mentrigger flip-flop pertama akan menghidupkan lampu LED
pertama, dan mentrigger flip-flop kedua agar menghidupkan LED, setelah mati
flip-flop pertama maka akan menghidupkan flip-flop kedua, dan mentrigger
flip-flop ketiga begitu seterusnya sampai flip-flop ke-empat, sebuah flip-flop
akan mati apabila flip-flop sebelumnya telah mencapai satu kali periode.
Sebelum
pulsa pertama datang dan masuk ke input, seluruh output counter Q3,2,1,0 dibuat
0 dengan menggunakan direct clear walaupun sebentar saja
Komentar
Posting Komentar